TEBAR BENIH IKAN DI PEDUKUHAN GEDONG
28 Februari 2018 20:49:37 WIB
Pada hari Minggu tanggal 25 Februari 2018 di pedukuhan Gedong diadakan pertemuan dan pelaksanaan tebar benih ikan Nila, Gurame,tawes,dll. Dalam rangka pelestarian ekosistem perairan di wilayah pedukuhan Gedong dan sekitarnya. Bekerjasama dengan Kumbokarno dan paguyuban lestari alam nusantara. Acara di hadiri Muspika kecamatan Pundong, Bapak DARU KUSWANTARA Lurah Desa serta Dukuh wilayah sekitar warga sekitar. Semoga dengan adanya tebar benih terjaganya lingkungan yang bersih dan dapat menambah penghasilan.
Komentar atas TEBAR BENIH IKAN DI PEDUKUHAN GEDONG
Formulir Penulisan Komentar
Mbangun Desa
MUSIK
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
