Pembayaran upah irigasi Gedong
29 November 2022 22:23:36 WIB
Sabtu 26 November 2022, Padukuhan Gedong mendapatkan kegiatan pembangunan berupa bangket yang berada di sebelah barat Gedong Rt 03&04 yang mana jalur tersebut menghubungkan gedong Rt 01,02 dengan Rt 03, 04 serta dusun watu dan soronanggan.
Pembangunan dusun gedong merupakan anggaran dari Dana Desa perubahan dengan nilai Rp 33.693.000,- .Bangket ini juga merupakan jalur usaha tani warga tritunggal ( gedong watu soronanggan).
Dengan di bangketnya jalur/jalan usaha tani ini masyarakat terbantu dalam akses masuknya traktor, ataupun lewatnya masyarakat dalam menggarap sawah dan rencanaya tahun berikutnya akan diajukan corblok dari dana aspirasi.
Komentar atas Pembayaran upah irigasi Gedong
Formulir Penulisan Komentar
Mbangun Desa
MUSIK
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Laporan Pertanggung jawaban LKM -A TANI MUKTI
- Surga Kuliner di Sekitar Kalurahan Panjangrejo
- Pertemuan Institusi Masyarakat Pedesaan (IMP) Kring 3 di Krapyak Wetan
- Sosialisasi PBB-P2 2026 dan Pendistribusian SPPT di Kalurahan Panjangrejo
- Isra Mi'raj tahun 2026.
- Selamat Hari Desa 2026
- Penyusunan Program Kerja Bamuskal Tahun Anggaran 2026
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License






















