PELATIHAN PERAWATAN JENAZAH

13 Februari 2019 21:57:18 WIB

Pada hari senin tanggal 12 februari 2019 pukul 20.00 wib bertempat di serambi masjid Al-Fattah Dusun Krapyak Wetan kkn dari Institut Ilmu Al-Quran (IIQ) AN NUR melaksanakan program kerja pelatihan perawatan jenazah. Pelatihan ini yang utama bertujuan untuk memberikan pengetahuan khususnya bagi warga krapyak wetan untuk mengetahui bagaimana pengurusan jenazah yang benar menurut Nabi, yang selanjutnya juga bisa memudahkan atau membantu mbah kaum dari dusun krapyak supaya warga bukan hanya mengandalkan mbah kaum dalam urusan pengurusan jenazah. Pelatihan ini di pandu oleh bapak H Suwardiman, MSI dari pandak dan di hadiri oleh bapak takmir bapak RT dan masyarakat jamaah sholat isya.

Komentar atas PELATIHAN PERAWATAN JENAZAH

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License