Pertemuan Dharma Wanita Desa Panjangrejo

19 Januari 2020 00:05:42 WIB

Pada hari jumat tanggal 17 januari 2020 diadakan pembentukan panitia Dharma wanita di desa Panjangrejo. Dalam musyawarah ini bertujuan untuk memper erat rasa persaudaraan antar istri pamong dan staf desa. Dalam musyawarah ini terbentuk untuk diadakan arisan rutin setiap hari sabtu pada minggu kedua dan pada setiap pertemuan itu setiap anggota untuk membawa beras 0,5 kg untuk bakti sosial kepada warga yang membutuhkan. 

Komentar atas Pertemuan Dharma Wanita Desa Panjangrejo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License