Pemberian obat, Foging, dan sembako
26 Juli 2021 10:15:42 WIB
Pemerintah Kalurahan Panjangrejo memberikan bantuan sembako, serta foging bagi warga yang terpapar covid pada hari kamis 22 juli 2021, dari Dana Desa. Pemerintah Kalurahan Panjangrejo dengan menyambangi warga yang terpapar dengan memberikan motivasi semangat untuk sembuh dan edukasi isolasi mandiri dan memberikan paket sembako yang diterima keluarga terpapar covid dan pebyemprotan foging oleh FPRB dan Linmas. Semoga lekas sembuh, bersama pemerintah Kalurahan Panjangrejo, TP PKK& Pokja, FPRB, Satgas dan Linmas Kalurahan agar warga tetap merasa nyaman di dampingi Pemsrintah dalam pandemi ini.
Komentar atas Pemberian obat, Foging, dan sembako
Formulir Penulisan Komentar
Mbangun Desa
MUSIK
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
