Pertemuan Kader Posyandu dan PPKBD

31 Agustus 2022 12:56:13 WIB

Rabu 31 Agustus 2022, Pertemuan rutin Kader Posyandu yang diadakan di aula Kalurahan Panjangrejo yang di hadiri oleh Ibu Ketua TP PKK Kalurahan Panjangrejo, Puskesmas, serta Kader Posyandu dari 16 pedukuhan.

Pada kesempatan ini Ketua TP PKK mengucapakan selamat siang dan terimakasih atas kedatangan kader semua, Ibu ejik dari Puskesmas menyampaikan Kadarsi dengan sasaran Bumil, Bufas, 0-6 bln, 7-59bl perdusun 10KK.

Suplemen yang dapat bumil dan balita 1- 5 th adalah vit A dan vit C, kematian ibu hamil di Bantul ada 13 orang dan jika bumil ada keluhan segera di bawa ke Puskesmas.
Untuk balita yang belum lengkap imunisasi utuk segera ke Puskesmas Pundong, jampersal khusus yang tidak punya jaminan apa-apa

untuk kesehatan lansia diharapakan untuk ibu-ibu mengikuti WA tes tentan pendektesian dini kanker servik & kanker payudara/ sadari.

Komentar atas Pertemuan Kader Posyandu dan PPKBD

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License