Sosialisasi petunjuk teknis pengelolaan dan fasilitasi pemasaran sampah
07 November 2022 14:02:44 WIB
Rabu 02 November 2022
lokasi di Aula kantor kalurahan panjangrejo Pundong diadakan kegiatan petunjuk teknis pengelolaan dan fasilitasi pemasaran sampah.
Kegiatan ini dihadiri oleh Lurah panjangrejo bapak mudiyana, Kapanewon pundong dihadiri oleh jawatan
kemakmuran bapak Budi Santoso Sp.mp dari DLH kabupaten Bantul Ibu Yeni beserta team serta perwakilan dari seluruh kelompok Pengelola sampah di Kalurahan panjangrejo.
dan narasumber Bp Andri Ismanto dari BUMKAL Panjangrejo.
Dari kegiatan sosialisasi ini di harapkan
1. Masyarakat sadar dan peduli akan tertib pengelolaan sampah
2.masyarakat tahu ada nilai ekonomi dari sampah
3. dapat memahami secara spesifikasi bagaimana cara pilah sampah
4. dari pihak pemerintah juga ikut andil dalam peran pengelolaan sampah terutama pada fasilitas sarpras yang di butuhkan PSM di padukuhan
5. bumkal berperan sebagai pengepul sampah (pembeli sampah) dari pihak PSM sudah ada.
6. para pelaku pengelola sampah terutama yang punya output suatu produk dapat difasilitasi untuk memasarkan produk-produk mereka di kancah yang luas.
Komentar atas Sosialisasi petunjuk teknis pengelolaan dan fasilitasi pemasaran sampah
Formulir Penulisan Komentar
Mbangun Desa
MUSIK
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
