Berita

  • Pengajian Jumata Pagi

    12 November 2024 09:34:57 WIB Tim SID Admin
    Pengajian Jumata Pagi
    Jumat 8 November 2024, Lurah Kalurahan Panjangrejo Bersama Pamong kalurahan Menghadiri Pengajian Jumat Pagi di Kalurahan Seloharjo sesuai dengan surat dari Kapanewon Pundong Nomor 400.8.3/01087 tentang Pengajian jumat pagi bersama  ASN, TNI, Polri, Guru, Lurah, Berserta Perangkat  Kalurahan ..selengkapnya

  • pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS)

    12 November 2024 09:29:27 WIB Tim SID Admin
    pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS)
    Kamis, 7 November 2024, Kalurahan Panjangrejo, Pundong, Bantul, menggelar acara pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Bantul 2024. Pelantikan ini dihadiri oleh Lurah Panjangrejo, Ketua Panitia Pemungutan Suara (PPS), anggota kepolisian, TNI, ..selengkapnya

  • Koordinasi Persiapan Hari Jadi Kalurahan Panjangrejo

    07 November 2024 11:39:06 WIB Tim SID Admin
    Koordinasi Persiapan Hari Jadi Kalurahan Panjangrejo
    Kamis 7 November 2024, Kalurahan Panjangrejo mengadakan Koordinasi Persiapan Hari Jadi Kalurahan Panjangrejo yang diadakan di Aula kalurahan Panjangrejo yang di hadiri oleh Bamuskal  Panjangrejo, Babinsa, bhabinkantibmas, Pamong,Dukuh, Staff, UPK, Guru Paud, serta Bumkal. pada kesempatan ini diadakan ..selengkapnya

  • Kerja bakti Rutinan Linmas Kalurahan Panjangrejo

    07 November 2024 11:32:19 WIB Tim SID Admin
    Kerja bakti Rutinan Linmas Kalurahan Panjangrejo
    Kamis 7 November 2024, Linmas Kalurahan Panjangrejo  mengadakan kerjabakti di Sekitar halaman GOR Kalurahan Panjangrejo Sebelum kegiatan di mulai diadakan do'a bersama dan apel sebelum melaksanakan kegitan agar kegiatan berjalan dengan baik & Lancar. Kerja bakti Rutinan Linmas Kalurahan ..selengkapnya

  • Posyandu dusun Panjang

    07 November 2024 11:26:06 WIB Tim SID Admin
    Posyandu dusun Panjang
    Rabu 6 Nov 2024, Kegiatan Posyandu dusun Panjang dilanjutkan dg konsultasi gizi dan perkembangan anak bersama dokter dan ahli gizi dari Puskesmas Pundong, kegiatan yang diadakan di rumah Bp Muklis selaku Dukuh Panjang. ..selengkapnya

  • Pertemuan FPRB Kalurahan Panjangrejo

    07 November 2024 10:59:18 WIB Tim SID Admin
    Pertemuan FPRB Kalurahan Panjangrejo
    Pertemuan FPRB Kalurahan Panjangrejo yang diadakan di Aula Kalurahan Panjangrejo yang di Hadiri oleh , Bamuskal, Lurah, Ketua FPRB dan Anggota yang membahas tentang persiapan menghadapi hujan. ..selengkapnya

  • Monitoring Bamuskal Dalam Kegiatan Pembangunan di Kalurahan Panjangrejo

    07 November 2024 10:55:57 WIB Tim SID Admin
    Monitoring Bamuskal Dalam Kegiatan Pembangunan di Kalurahan Panjangrejo
    Bamuskal ( Badan Permusyawaratan Kalurahan) memiliki tugas untuk memonitoring pelaksanaan pembangunan di tingkat Kalurahan, Ketua Bamuskal Panjangrejo Bapak Nugroho Haji M bersama-sama dengan anggota Bamuskal melaksanakan kegiatan monitoring diantaranya adalah : Pembangunan fasilitas umum Gedung Olahraga ..selengkapnya

  • Rakord Lurah, Carik, Kasi, Kaur, Bamuskal Panjangrejo, Dukuh Serta Pendamping PKH

    04 November 2024 09:59:35 WIB Tim SID Admin
    Rakord Lurah, Carik, Kasi, Kaur, Bamuskal Panjangrejo, Dukuh Serta Pendamping PKH
    Senin 6 November 2024, Rapat Koordinasi Lurah, Carik, Kasi, Kaur, Bamuskal Panjangrejo, Dukuh Serta Pendamping PKH yang diadakan di Aula Kalurahan Panjangrejo membahas tentang Verifikasi validasi data calon penerima PKH hari ini harus masuk sejumlah 476 kpm. Pada kesempatan ini Dukuh dari 16 Padukuhan ..selengkapnya