Pedukuhan Grudo

  • Grudo Bersholawat

    06 Mei 2024 09:28:10 WIB Tim SID Admin
    Grudo Bersholawat
    Sabtu 4 Mei 2024, Lurah Panjangrejo besrta perangkat Kalurahan Panjangrejo menghadiri  pengajian Grudo Bersholawat. Pada Kesempatan ini pengajian yang diadakan di lapangan barat Masjid Dusun Grudo dalam rangka Manaqibdan Sholawat. Selain itu juga pada kesempatan ini masih dalam rangka bulan syawal ..selengkapnya

  • Pilahan sampah ibu2 grudo

    02 Mei 2024 11:25:21 WIB Tim SID Admin
    Pilahan sampah ibu2 grudo
    Rabu 1 Mei 2024, Padukuhan Grudo yang di gawangi oleh Ibu Sumini selaku Ibu Dukuh di padukuhan Grudo mengadakan kegiatan pilah sampah yang diadakan di tempat pilah sampah padukuhan Grudo. Pada kesempatan ini semua ibu-ibu mengadakan pengelompokan dan pemilahan sampah di dusun grudo merupakan salah satu ..selengkapnya

  • Pemilahan Sampah di Pedukuhan Grudo

    02 Mei 2024 08:49:25 WIB Tim SID
    Pemilahan Sampah di Pedukuhan Grudo
    Rabu, 1 Mei 2024 Ibu-Ibu PKK Grudo mengadakan kegiatan pilah sampah di halaman Masjid Nurul Huda. Kegiatan dimulai dengan mengambil sampah dari rumah warga yang kemudian di kumpulkan dihalaman masjid baru dipilah sesuai jenis sampahnya kemudian dijual ke pengepul. Kegiatan ini dilakukan sebagai wujud ..selengkapnya

  • Mobil Pajak Keliling Dusun Grudo

    27 Februari 2024 09:05:10 WIB Tim SID Admin
    Mobil Pajak Keliling Dusun Grudo
    Posko Layanan Jemput Bola Pembayaran PBB P3 Kalurahan Panjangrejo Hari pertama Pukul 08.00 WIB sampai dengan 12.00 WIB berlangsung Posko Pembayaran dan Pelayanan PBB P3 tingkat Kalurahan yang bertempat di Rumah Bp Sukirdal Selakun Dukuh Padukuhan Grudo. Hadir Dukuh Jamprit dan Ibu Swastiwik, selaku Staf ..selengkapnya

  • Posyandu Grudo

    16 Februari 2024 13:47:34 WIB Tim SID Admin
    Posyandu Grudo
    Jumat 16 Februari 2024, Kegiatan rutin Padukuhan Grudo yaitu diadakan Posyandu padukuhan yang dilaksanakan pada hari Jumat 16 Februari 2024 yang bertempat di rumah Bapak Sukuirdal selaku Dukuh di Dusun Grudo. Posyandu pada hari ini di hadiri 22 balita, tidak ada anak yang berada di bawah garis merah ..selengkapnya

  • Pemilahan Sampah Dusun Grudo

    05 Februari 2024 10:04:06 WIB Tim SID Admin
    Pemilahan Sampah Dusun Grudo
    Minggu 4 Februari 2024, PKK Dusun Grudoyang di gawangi oleh ibu Sumini mengadakan pemilahan Sampah yang di adakan halaman sebelah makam grudo yang memiliki halaman luas. Sampah organik yaitu sampah yang berasal dari makhluk hidup antara lain plastik, kaleng, botol minum, kertas, kaca ada juga beberapah ..selengkapnya

  • Posyandu Grudo

    10 Januari 2024 08:58:09 WIB Tim SID Admin
    Posyandu Grudo
    Kegiatan rutin Padukuhan Krapyak Kulon di awal Tahun salah satunya adalah Posyandu, Posyandu padukuhan yang dilaksanakan pada hari selasa 9 Januari 2024 yang bertempat di rumah Roni Nur Huda selaku Dukuh di Krapyak kulon yang baru. Posyandu pada hari ini di hadiri 28 balita, ada yang berada di bawah ..selengkapnya

  • Pengelolaan Sampah Dusun Grudo

    29 Desember 2023 10:29:03 WIB Tim SID Admin
    Pengelolaan Sampah Dusun Grudo
    Minggu 24 Desember 2023, PKK Dusun Grudo mengadakan pemilahan Sampah yang di adakan halaman sebelah makam grudo yang memiliki halaman luas. Sampah organik yaitu sampah yang berasal dari makhluk hidup antara lain plastik, kaleng, botol minum, kertas, kaca ada juga beberapah jenis sampah yang dapat di ..selengkapnya