Pedukuhan Nglembu
-
Majelis Sholawat di Nglembu
14 Februari 2020 21:24:37 WIB TujiyoKegiatan sholawatan di Dusun Nglembu sudah berjalan lama bahkan sering tamlil di beberapa pengajian atau event-event. Kegiatan malam ini Jumat (14/2/2020) berlokasi di rumah Bapak H. Jaelani Latif dan dihadiri oleh KKN IIQ dan duet majelis sholawat Nglembu dengan KKN IIQ ini saling menunjukkan ..selengkapnya
-
Pertemuan PKH di Nglembu
13 Februari 2020 13:43:27 WIB TujiyoPada hari selasa tanggal 13 februari 2020,di rumah ibu Amin suryani Rt 02 diadakan pertemuan PKH dusun Nglembu. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin anggota PKH yang setiap bulan mengadakan pertemuan,yang pimpin oleh ibu Yuni marfiah selaku pendamping PKH di kecamatan pundong. Pada pertemuan ini dengan ..selengkapnya
-
Pembuatan Selasar Makam di Nglembu
10 Februari 2020 11:04:24 WIB TujiyoKerja bakti yang diadakan pada hari minggu tanggal 9 februari 2020 di makam nglembu Rt 03 di tlobong warga mengadakan kerja bakti yang diikuti oleh warga Rt setempat. Kerja bakti pada pagi ini pembuatan selasar makam, supaya para peziarah yang datang kemakam tidak becek pada musim penghujan ..selengkapnya
-
Musyawarah Program Kerja KKN IIQ dengan Anak Ranting NU Dusun Nglembu
06 Februari 2020 09:45:40 WIBMusyawarah kordinasi program kerja Anak Ranting NU dusun Nglembu dengan rekan2 KKN IIQ An-Nur Ngrukem Bantul Yk di gedung Madin Ar-Rahmah Pundong Bantul Yk. kegiatan ini untuk menyinkronkan program kerja KKN dengan Kegiatan Yang ada di dusun Nglembu. Dan juga untuk mempermudah KKN dalam melaksanakan ..selengkapnya
-
Silaturahmi KKN IIQ An-Nur Dengan Santri Madin Ar-Rahmah Nglembu
06 Februari 2020 09:34:56 WIBRekan2 KKN dari IIQ An-Nur Ngrukem Bantul Yk mengadakan acara silaturohmi dengan santri madin Ar-Rahmah Pundong Bantul Yk. kegiatan Silaturahmi ini Di lakukan sore hari karena Santri Berkumpul pada sore hari. Kegiatan ini untuk mendekatkan mahasiswa KKN dengan Anak-Anak. supaya kegiatan selanjutnya akan ..selengkapnya
-
Pertemuan Rt 01 dan Rt 02 Nglembu
04 Februari 2020 12:11:16 WIBKegiatan pertemuan Rt 01 dan Rt 02 di Nglembu di Madrasah Diniyah Nglembu pada hari senin 3 februari 2020 yang dihadiri oleh warga Rt 01 dan 02 yang merupakan pertemuan rutin yang membahas tentang pembibitan padi di sekitar Nglembu agar dapat serentak karena sudah masa panen. ..selengkapnya
-
Pembuatan selasar makam rt 03 nglembu
02 Februari 2020 21:25:24 WIBKegiatan hari minggu yang diadakan di nglembu Rt 03 ini pembuatan selasar makam yang perlu di buat untuk para peziarah ahliwaris jika ingin berziarah agar terlihat jalan untuk menuju makam. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari minggu tanggal 2 Februari 2020 diikuti oleh banyak warga karena pas hari minggu ..selengkapnya
-
Aksi Simpatik Penyerahan Akta Kematian
01 Februari 2020 12:45:45 WIBPada hari Jumat tanggal 31 Januari 2020 Pemerintah Desa Panjangrejo melakukan Aksi simpatik di dusun Nglembu Desa Panjangrejo Kecamatan Pundong. Aksi simpatik tersebut menyerahkan akta kematian Almh. Tknodiharjo (mbah Kuning) yang meninggal pada hari Kamis kliowon dan di makamkan pada hari Jumat legi. ..selengkapnya
Mbangun Desa
MUSIK
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pengaktifan Kembali BPJS/ PBI APBN yang Di blokir
- Proses Aktivasi Identitas Kependudukan Digital ( IKD)
- Lampu Penerangan Umum Tenaga Surya Dari Sumber Dana PIK
- Pertemuan Rutin PKK Kalurahan Panjangrejo
- Pengumuman Libur dan Cuti Bersama 1 Muharram 1447 H
- Selamat Memperingati Tahun Baru Islam
- Pertemuan SID Kalurahan Panjangrejjo