Penyerahan beasiswa bagi 16 siswa SD/MI kurang mampu berprestasi

Tim SID Admin, 09 Juli 2025 12:04:06 WIB

Rabu 9 Juli 2025, Antusias Kalurahan terhadap siswa/siwi SD/MI yang ada di Kalurahan Panjangrejo yang mendapatka prestasi di sekolah masing-masing maka kalurahan panjangrejo memberikan  beasiswa bagi 16 siswa SD/MI kurang mampu berprestasi sebesar Rp 300.000 bagi siswa yang berprestasi.

Artikel Terkini

  • Monitoring Kegiatan Pemerintahan APBKal 2023

    05 Juli 2023 14:48:14 WIB
    Monitoring Kegiatan Pemerintahan APBKal 2023
    Rabu 5 juli 2023, Bamuskal Kalurahan Panjangrejo mengadakan koordinasi dengan Lurah dan Carik tentang monitoring atau evaluasi kegiatan, pembanguan, pemberdayaan, pelatihan pemerintahan Kalurahan Panjangrejo tentang penuangan yang didalam APBKal 2023.Pada kesempatan ini juga dilakukan penjabaran keg... ..selengkapnya

  • Koordinasi Persiapan Rembug Stunting

    05 Juli 2023 14:44:27 WIB
    Koordinasi Persiapan Rembug Stunting
    Koordinasi Persiapan Rembug Stunting Selasa 4 juli 2023, Kalurahan Panjangrejo yang diwakili oleh Lurah, Kamituwo, Pendamping, Bamuskal perwakilan perempuan, Puskesmas, serta Kader mengadakan koordinasi rembug stunting yang rencana akan diadakan hari rabu, pada kesempatan ini semua anggota mempersia... ..selengkapnya

  • Rakor Pemerintahan dengan Dukuh

    03 Juli 2023 11:14:37 WIB
    Rakor Pemerintahan dengan Dukuh
    Senin, 3 Juli 2023 Lurah, Carik, Ka Sie dan Ka Ur beserta Dukuh, staff, dan perwakilan Bamuskal mengadakan Rapat koordinasi setelah apel pagi dilaksanakan. Pada kesempatan ini lurah Panjangrejo menyampaikan persiapan Hari jadi Bantul Panjangrejo dapat jatah Jodang, sedang Seloharjo Bergodo dan Sriha... ..selengkapnya

  • Apel Pagi Awal Bulan

    03 Juli 2023 11:10:53 WIB
    Apel Pagi Awal Bulan
    Senin, 3 Juli 2023 Lurah, Carik, Ka Sie dan Ka Ur beserta Dukuh, staff, dan perwakilan Bamuskal mengadakan apel pagi yang diadakan di halaman Kantor Kalurahan Panjangrejo.Apel yang dipimpin langsung oleh Lurah Panjangrejo yang memberikan arahan dan semangat menghadapi bulan baru. Pada kesempatan ini... ..selengkapnya

  • Kerja Bakti Cor Blok di Gunungpuyuh

    03 Juli 2023 11:07:52 WIB
    Kerja Bakti Cor Blok di Gunungpuyuh
    Minggu 2 Juli 2023, Kerjabakti yang dilaksanakan pada hari minggu agar warga masyarakat dapat melaksanakan kerjabakti secara maksimal, pada kesempatan ini kerjabakti dilaksanakan pengerasan jalan ato corblok dari program P2MK sebesar 25jt.Dana ini merupakan usulan atau pengajuan proposal dari masyar... ..selengkapnya

WhatsApp

Layanan Masyarakat

Mbangun Desa

MUSIK

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung